Press "Enter" to skip to content

Modif Supra X 125 Herek

Meski begitu motor bebek tetap punya pesona apalagi kalau sudah diberikan sentuhan modifikasi. Salah satu contohnya adalah Honda Future X alias Supra X 125 yang sudah mendapatkan ubahan impresif.

Honda Supra X 125 Jadi Kinclong dan Mewah Sehabis Modifikasi, Pakai Aksesoris Mahal

Modifikasi dimulai dari area eksterior, seluruh bodi mendapat kelir ulang dengan warna putih dan grey yang elegan. Tidak lupa ada tambahan stiker stripping di beberapa bagian bodi semakin mempermanis tampilan motor bebek ini.

Baca Lainnya  Supra X 125 Di Modifikasi

Be First to Comment

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *