“Motor ini juga menyuguhkan kemudahan serta kenyamanan berkendara yang optimal melalui proses berkendara yang ergonomis dan jarak ketinggian ke tanah yang lebih baik,” katanya lagi.Motor Supra X 125 FI ini dibanderol Rp 15.350.000 untuk versi Spoke Wheel, sedangkan untuk varian Cast Wheel dijual Rp 16.400.000 (on the road Jakarta).Honda Supra X 125 dilengkapi dengan mesin 125cc – 4 tak SOHC dengan PGM-FI.Model ini juga dilengkapi dengan beragam fitur seperti socket untuk pengisian baterai perangkat elektronik seperti telepon genggam, kunci pembuka jok, pengaman kunci kontak bermagnet otomatis (Secure Key Shutter), serta fitur gantungan barang dengan pengaman.Desain terbaru pada panel meter kombinasi analog-digital terlihat futuristik namun mudah dibaca, serta aspek pengereman optimal pun tetap dipertahankan melalui front-rear disc brake.Lebih lanjut untuk versi Spoke Wheel tersedia dalam 3 pilihan warna, yaitu Stylish Black, Graceful Red dan Fabulous Blue.
Honda Supra X 125 FI Bekas Bisa Jadi Solusi Saat BBM Mahal, Cek Juga Kelemahannya
Dipantau dari situs jual beli online, harga bekas Honda Supra X 125 FI buatan tahun 2017 bisa ditebus dengan uang Rp 13 jutaan saja. Seperti disebutkan sebelumnya, keunggulan Honda Supra X 125 FI bekas juga terdapat di konsumsi BBM yang irit. Kunci iritnya motor bebek tersebut ada di penggunaan mesin 4-tak SOHC silinder tunggal, bervolume 124,89 cc. Menariknya, mesin dengan ukuran bore x stroke 52,4 x 57,9 mm ini punya kompresi 9,3:1 yang artinya masih aman memakai bensin jenis Pertalite (RON 90) dan Revvo 89 dari Vivo. Dengan sederet keunggulan yang ditawarkan oleh Honda Supra X 125 FI seken, motor ini tetap ada beberapa keterbatasan lho. Jangan harap ada panel spidometer full digital, keyless atau Idling Stop System yang tengah marak ditawarkan motor-motor matic. Untungnya di varian-varian tahun muda sudah disematkan port USB charger untuk mengisi daya gadget.
Masih Diminati, Ini Kelebihan dan Kekurangan Honda Supra X 125 FI
Honda Supra X 125 FI, salah satu motor bebek yang masih bertahan hingga kini. Hingga 2017, kuda besi Honda itu, terus berevolusi, namun tetap menggunakan nama besarnya, Supra. Meski mendapat gempuran dari motor skutik (skuter matik), si bebek tetap diminati. Khususnya untuk kelir matte, desainnya dibuat layaknya motor-motor Honda modern, semacam CBR250RR dan Vario 150 eSP.
Ground Clearance setinggi 136,5 mm membuat penggunanya terasa aman ketika melewati polisi tidur. Tipe rangka backbone, nyaman dan aman saat digunakan di berbagai medan jalan.
Mesin yang diklaim irit ini, mampu mencatatkan konsumsi bahan bakar mencapai 57,2 km/liter dengan metode ECE R40. Headlamp atau lampu depan yang menyala terus selama motor nyala, berpotensi menguras daya listrik.
Ruang kaki pun tidak mempunyai tempat besar layaknya jenis motor matik, sehingga kurang cukup untuk menaruh barang di depan.
Komparasi Konsumsi BBM Honda Supra X 125 Helm-in dan Supra X 125 FI
Bodi Supra X 125 Helm-in punya dimensi yang besar bila dibandingkan dengan generasi terbaru. Apa dengan perbedaan berat tadi berpengaruh terhadap konsumsi bahan bakar?
Biar enggak penasaran, tim MOTOR Plus melakukan uji konsumsi bahan bakar keduanya!
Ini 5 Alasan Konsumen Membeli Honda Supra X 125
Setidaknya ada beberapa alasan utama pada konsumen untuk tetap memilih Honda Supra X 125 sebagai kendaraannya sehari-hari. Dan pada Supra X 125 ini cenderung imbang 50-50,” ungkap GM Marketing Planning and Analysis PT Astra Honda Motor (AHM) Agustinus Indraputra.
Terlebih segmen high cub yang menjadi ceruk pasar Supra X 125 FI ini masih mendominasi market share bebek hingga 44 persen di 2013.
Test Ride Honda Supra X 125 FI, Tetap Lincah dan Irit BBM!
Image Honda Supra yang dikenal sebagai motor bebek tangguh, tak boleh dirusak. Tester Otomotif memilih rute jalanan di Ibu Kota, dengan sedikit menyusuri wilayah Selatan Jakarta. Rute yang sesuai dengan segmentasi Honda New Supra X 125 FI yakni kaum urban. OTO-Tyo Test Ride Honda Supra X 125 FI, Tetap Lincah dan Irit BBM!
Persis seperti versi karburator, hanya saja posisi duduk terasa lebih rendah untuk mengakomodir pengguna wanita. Selain itu tak perlu khawatir baterai handphone habis, kini sudah ada power charger di dalam U-Box. OTO-Tyo Test Ride Honda Supra X 125 FI, Tetap Lincah dan Irit BBM! OTO-Tyo Test Ride Honda Supra X 125 FI, Tetap Lincah dan Irit BBM! Jika Anda kaum urban yang membutuhkan motor lincah dan irit, Honda New Supra X 125 sangat layak dipertimbangkan.
Be First to Comment